Prodi Teknik Sipil dalam Rangkaian Acara Yudisium ke 14 Fakultas Teknik Universitas Abdurrab

Pada tanggal 25 Oktober 2022 Program Studi Teknik Sipil mengadakan acara yudisium bagi para lulusan Sarjana Teknik Sipil tahun 2022. Acara ini diadakan pada gedung auditorium Kampus 1 Universitas Abdurrab yang terletak di Jl. Riau Ujung No. 73 Pekanbaru, Riau. Acara dimulai dengan pembukaan yang dilakukan oleh ketua yudisium yaitu ibu Husnah, MT dan sambutan […]

Read More

Pelaksanaan Audit Mutu Internal (AMI) oleh LPDSA

Program Studi Teknik Sipil Universitas Abdurrab telah melakukan kegiatan Audit Mutu Internal (AMI) untuk periode semester Genap 2021/2022 yang dilakukan oleh Lembaga Pangkalan Data, SPMI dan Akreditasi (LPDSA) Universitas Abdurrab. Adapun auditor nya yaitu ibu Apt. Isna Wardaniati, S.Farm., M. Farm yang juga menjabat sebagai Wakil Rektor 1 dan auditor berikutnya adalah dr. Ratih Ayuningtias, […]

Read More

Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Angkatan tahun 2022

Program Studi Teknik Sipil Universitas Abdurrab melakukan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Angkatan tahun 2022. Kegiatan ini bertujuan memberikan pengenalan terhadap kampus bagi semua mahasiswa baru. PKKMB ini wajib diikuti oleh semua mahasiswa baru prodi teknik sipil. Dalam acara ini semua mahasiswa bari diberikan pemahaman mengenai kurikulum MBKM Teknik Spil Univrab serta melakukan […]

Read More

Pembangunan Infrastruktur Laboratorium Hidrolika Teknik Sipil Universitas Abdurrab

Dalam rangka pemenuhan sarana dan prasarana Laboratorium di lingkungan Universitas Abdurrab, Program Studi Teknik Sipil bergerak cepat untuk meningkatkan sarana lab yang ada dengan membangun Laboratorium Hidrolika Teknik Sipil Universitas Abdurrab. Pembuatan ruangan lab baru ini dimaksudkan untuk penempatan alat lab hidro yang baru didatangkan hasil dari program PKKM tahun ke-2. Ruangan lab Hidro yang […]

Read More

Prodi Teknik Sipil Melakukan Program Student Exchange dan Penandatangan Perjanjian Kerja Sama ke Prodi Teknik Sipil Universitas Islam Malang (UNISMA)

Hibah Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) tahun ke-2 ini sangat memberikan dampak besar bagi kemajuan Prodi Teknik Sipil Universitas Abdurrab. Untuk tahun pertama Prodi Teknik Sipil Univrab melakukan kerja sama di bidang Tri Darma dengan Program Studi Teknik Sipil Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA) Semarang. Sedangkan untuk Hibah PKKM Tahun kedua ini Prodi Teknik Sipil […]

Read More

Prodi Teknik Sipil mengadakan Workshop Pembuatan Buku sebagai Implementasi Hibah PKKM Tahun ke -2

Kembali mengambil tujuan untuk meningkatkan kemampuan seluruh Dosen di Lingkungan Universitas Abdurrab, Prodi Teknik Sipil mengadakan Workshop Pembuatan Buku sebagai Implementasi Hibah PKKM Tahun ke -2. Adapun yang menjadi narasumber dalam kegiatan ini adalah Dr. Yusring Sanusi Baso yang merupakan dosen dari Universitas Hasanudin, Makasar. Dr Yusring juga merupakan Asesor dalam hibah-hibah yang ada pada […]

Read More

Pengadaan Alat Laboratorium Hidrolika Sebagai Implementasi Hibah PKKM Tahun ke 2

Alhamdulillah dengan adanya Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) ini membuat Prodi Teknik Sipil semakin lengkap dari sisi sarana-prarasana Laboratorium. Ya, baru-baru ini Prodi Teknik Sipil membeli alat laboratorium Hidrolika berupa Flume Test dan Hydraulic Bench. Memang saat ini di Prodi Teknik Sipil hanya kekurangan fasilitas alat Lab Hidro. Sementara alat lab lain seperti Lab Mekanika […]

Read More

Prodi Teknik Sipil mengikuti HIBAH Akreditasi LAM Teknik

Tahun 2022 ini menjadi tahun yang sibuk bagi Prodi TekniK Sipil Universitas Abdurrab. Ya, tahun ini merupakan akhir dari masa akreditasi Prodi yang sebelumnya diperoleh nilai B dari BAN-PT. Setelah berjuang penuh pada penyusunan borang dan visitasi yang telah dilakukan oleh LAM Teknik, Prodi TS diberikan kesempatan untuk mengikuti hibah akreditasi LAM Teknik. Adapun yang […]

Read More

Prestasi Dosen dan Tendik Prodi Teknik Sipil dalam Milad Universitas Abdurrab ke-17

Selain menerima hibah bertaraf nasional seperti Penelitian Dosen Pemula (PDP), Penelitian Kerja Sama Antar Perguruan Tinggi (PKPT) dan Hibah Pengabdian Masyarakat, Dosen dan Tendik Prodi Teknik Sipil juga meraih segudang prestasi ditingkat Universitas. Ya, baru-baru ini Dosen-dosen dan Tenaga Kependidikan (Tendik) pada Prodi Teknik Sipil Universitas Abdurrab mengikuti berbagai macam perlombaan yang dibuat oleh Universitas […]

Read More

Prodi Teknik Sipil Mengikuti Expo pada Peresmian Riau Abdurrab Malay Heritage

Peresmian Riau Abdurrab Malay Heritage yang merupakan taman warisan melayu menjadi acara yang spesial pada akhir agustus 2022 ini. Salah satu icon yang sangat penting dilirik adalah Gedung Raja Ahmad Engku Haji Tua bin Raja Haji Fisabilillah. Dengan konsep khas bernuansa melayu menjadikan gedung ini sebagai icon Riau di Era Modern saat ini yang mana […]

Read More